Posted by : sensei
Sabtu, 14 Juni 2014
Pantheon adalah lingkungan desktop dari OS Elementary Luna mirip gaya
Mac OS X. Pantheon didesain dengan indah tapi ringan ditulis menggunakan
vala dan GTK+, kalau menurut saya lebih ringan dari Cinnamon.
Menambahkan PPA :
$ sudo apt-add-repository -y ppa:elementary-os/daily
Perbarui sistem :
$ sudo apt-get update
Instal paket yang dibutuhkan :
$ sudo apt-get install pantheon
[bug] Bila Anda menggunakan prosessor AMD mungkin ada masalah saat mengambil screenshot.
Related Posts :
- Back to Home »
- Linux »
- Install Pantheon Desktop Environment Elementary OS di Ubuntu 12.04
![](http://img2.blogblog.com/img/icon18_edit_allbkg.gif)